kota di swiss

Daftar 80+ Nama Kota di Swiss yang Terkenal [Lengkap]

Nama kota di Swiss – Swiss merupakan negara yang berada di benua Eropa. Letak negara Swiss ada di Eropa Tengah. Swiss adalah negara yang sebagian besar wilayahnya terdiri dari Pegunungan Alpen. Swiss dikenal sebagai negara netral namun tetap memiliki kerja sama internasional yang kuat.

Ibukota Swiss ada di kota Bern. Sedangkan kota di Swiss yang paling besar adalah kota Zurich. Negara Swiss kaya dengan sejarah sebagai sebuah negara yang netral tanpa memandang masa perang atau damai. Swiss juga tidak pernah terlibat dalam perang terhadap pemerintahan asing sejak tahun 1815.

Oleh karena itu, Swiss dijadikan tuan rumah berbagai organisasi internasional seperti PBB. Meskipun markas besar PBB ada di New York City, namun banyak sub-organisasi PBB yang mendirikan kantor di Swiss. Posisi Swiss sebagai negara netral sangat sesuai dengan tujuan PBB yang ingin mewujudkan perdamaian dunia.

Pembagian administratif negara Swiss terbagi atas 26 kanton atau wilayah. Kota-kota penting lainnya selain ibukota adalah kota Zurich. Kota Zurich merupakan kota terbesar di Swiss. Zurich juga pernah dinobatkan sebagai kota yang memiliki kualitas hidup terbaik di dunia.

Selain itu juga ada kota Jenewa (nama aslinya Geneva) yang menjadi lokasi berbagai badan organisasi internasional seperti PBB, WHO, ILO dan UNHCR.

Berikut ini merupakan daftar nama nama kota di Swiss saat ini. List nama kota di Swiss akan ditampilkan secara lengkap beserta asal wilayahnya dan populasi jumlah penduduknya di tiap kota berdasarkan hasil sensus terbaru.

(baca juga nama kota di Austria)

kota di swiss

Daftar Nama Kota di Swiss

NoKotaWilayahPopulasi
1ZürichZurich402.762
2Geneva198.979
3Basel175.940
4LausanneLausanne137.810
5BernBern-Mittelland133.115
6WinterthurWinterthur109.775
7LucerneLucerne81.592
8St. GallenSt. Gallen75.481
9LuganoLugano63.932
10Biel/BienneBiel/Bienne54.456
11ThunThun43.568
12KönizBern-Mittelland40.938
13La Chaux-de-FondsLa Chaux-de-Fonds38.965
14FribourgSarine38.829
15Schaffhausen36.148
16Vernier34.983
17ChurPlessur34.880
18UsterUster34.319
19SionSion33.999
20NeuchâtelNeuchâtel33.772
21Lancy31.661
22EmmenHochdorf30.228
23Yverdon-les-BainsYverdon29.977
24Zug29.804
25DübendorfUster27.689
26KriensLucerne27.110
27DietikonDietikon27.076
28Rapperswil-JonaSee-Gaster26.962
29MontreuxVevey26.629
30FrauenfeldFrauenfeld25.200
31Wetzikon (ZH)Hinwil24.640
32Baar24.129
33Wil (SG)Wil23.751
34Meyrin23.044
35BulleGruyère22.523
36La Tour-de-TrêmeGruyère22.523
37Carouge (GE)21.868
38WädenswilHorgen21.797
39KreuzlingenKreuzlingen21.560
40Riehen21.123
41AarauAarau21.036
42AllschwilArlesheim20.849
43WettingenBaden20.535
44Renens (VD)Lausanne20.523
45HorgenHorgen20.291
46NyonNyon20.272
47VeveyVevey19.780
48BülachBülach19.611
49OpfikonBülach19.599
50BadenBaden19.222
51Reinach (BL)Arlesheim19.106
52KlotenBülach19.086
53Onex18.825
54SchlierenDietikon18.749
55AdliswilHorgen18.742
56VolketswilUster18.582
57BellinzonaBellinzona18.347
58RegensdorfDielsdorf18.191
59OltenOlten18.166
60Glarus Nord18.057
61Gossau (SG)St. Gallen18.055
62MartignyMartigny17.998
63PullyLausanne17.972
64ThalwilHorgen17.789
65MuttenzArlesheim17.737
66MontheyMonthey17.573
67OstermundigenBern17.127
68GrenchenLebern16.985
69SierreSierre16.817
70SolothurnSolothurn16.697
71PrattelnLiestal16.315
72Illnau-EffretikonPfäffikon16.298
73BurgdorfBurgdorf16.295
74Cham16.216
75FreienbachHöfe16.196
76LocarnoLocarno16.122
77WallisellenBülach15.934
78MorgesMorges15.889
79Wohlen (AG)Bremgarten15.824
80SteffisburgThun15.783
81Herisau15.730
82LangenthalOberaargau15.501
83BinningenArlesheim15.461

Nah itulah info list daftar nama kota besar yang ada di Swiss dan populasi penduduknya lengkap update terbaru. Swiss memang terkenal sebagai negara netral dimana banyak organisasi internasional mendirikan markasnya di kota kota di Swiss. Contoh kota di Swiss yang banyak dijadikan markas organisasi misalnya seperti Bern, Zurich, Basel dan Geneva. Sekian info dunia kali ini.

Tinggalkan komentar